Ikan Tuna Bumbu Balado.
Kamu bisa masak Ikan Tuna Bumbu Balado menggunakan bahan-bahan 11 dan langkah-langkah 2. Berikut cara memasaknya.
Bahan-bahan Ikan Tuna Bumbu Balado
- 500 gr ikan tuna (boleh ikan lain sesuai selera).
- 5 bh cabai merah keriting.
- 6 biji cabai rawit (sesuai selera).
- 1 bh tomat.
- 2 siung bawang putih.
- 1 bh kemiri.
- 1 bh jeruk nipis.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Gula pasir.
- Penyedap rasa (sesuai selera).
- Minyak goreng.
Langkah-langkah Ikan Tuna Bumbu Balado
- Pertama bersihkan ikan lalu siapkan di wadah, beri perasan jeruk nipis dan garam secukupnya. Diamkan beberapa menit. Lalu goreng..
- Siapkan bahan bumbu ulek/tumbuk sampai halus. Lalu tumis sampai berubah warna dan harum (bau khas sudah matang). Tambahkan garam, gula pasir, dan penyedap rasa. Lalu turunkan ikan yg sudah digoreng tadi, aduk sampai merata dan bumbu meresap. Lalu angkat dan siapkan..