Gulai Pucuak Ubi / Daun Singkong.
	
	
	
	
	Kamu bisa masak Gulai Pucuak Ubi / Daun Singkong menggunakan bahan-bahan 15 dan langkah-langkah 3. Berikut cara masaknya.
Bahan-bahan Gulai Pucuak Ubi / Daun Singkong
- 1 ikat daun singkong.
 - Air untuk merebus daun singkong.
 - Santan.
 - Bumbu halus :.
 - 5 siung bawang merah.
 - 3 siung bawang putih.
 - 1 ruas jahe.
 - 1 1/2 ruas kunyit.
 - 10 buah cabe rawit/sesuai selera.
 - 1 sdt cabe giling halus.
 - Bahan lainnya :.
 - 1 lembar daun kunyit.
 - 1 batang serai.
 - 1/2 ruas lengkuas geprek.
 - Garam.
 
Langkah-langkah Gulai Pucuak Ubi / Daun Singkong
- Rebus daun singkong hingga lunak. Angkat dan tiriskan.
 - Masak bumbu halus dan bahan lainnya dengan santan encer sampai mendidih..
 - Masukkan daun singkong. Dan beri santan kental. Aduk terus hingga mendidih. Gulai pucuak ubi siap dihidangkan.